Sabtu, 19 April 2025

Cara Membuat Tempoyak Durian Khas Bengkulu yang Tahan Lama

Posted by KUMPULAN RESEP MASAKAN NUSANTARA DAN DUNIA on Wednesday, 26 August 2020


makanan khas dari bengkulu yang satu ini termasuk makanan mahal di karenakan terbuat dari buah durian asli, nama kuliner ini adalah tempoyak durian. tempoyak durian merupakan fermentsi dari buah durian asli yang sudah di pisahkan dari bijinya, biasanya tempoyak untuk campuran memasak ikan patin, gabus dan lain sebagainya. rasanya juga sangat enak, ini cocok bagi anda yang tidak terlalu suka dengan buah durian yang baunya sangat menyengat.tempoyak mudah untuk di dapatkan, hampir seluruh daerah di pulau sumatera di karenakan buah durian sangat mudah untuk di temui. nah bagi anda yang tidak suka dengan buah durian, anda bisa membuat tempoyak sendiri di rumah. caranya sangat mudah sekali, anda juga bisa membuatnya dengan mengikuti resep di bawah ini. jadi anda bisa menikamti buah durian yang enak ini. selamat mencoba

Resep mudah membuat tempoyak durian yang super nikmat
Bahan-bahan:
-2 buah durian lokal 
-Garam 2% dari berat daging durian
-2 biji Cabe rawit
-Toples beling+tutup
-Serbet bersih

cara mudah membuat tempoyak durian yang super nikmat:
-Daging durian dipisahkan dari bijinya. tempatkan di baskom.
-Campurkan garam,cabe rawit diiris. Aduk daging durian dengan bahan-bahan tersebut sampai rata. Setelah itu pindah ke toples beling
-Tutup rapat.taroh serbet bersih dan ikat erat dengan tali. Simpan di suhu ruang yang tidak terkena sinar matahari langsung.
-Fermentasikan sekitar 7hari. Setelah itu bisa dibuka dan aduk rata. Simpan dalam kulkas. 

baca juga : cara mudah membuat lema makanan fermentasi jaminan maknyus

SHARE :
CB Blogger

Post a Comment

 
Copyright © 2014 KUMPULAN RESEP MASAKAN NUSANTARA DAN DUNIA. SEMOGA SUKSES . Design by Djaenuri
SELAMAT MENCOBA dan SALAM SUKSES